Anda bosan dengan menu masakan ayam atau daging? Mungkin ikan bisa menjadi alternatif penikmat kuliner. Selain di bakar dan goreng, ikan bisa di olah menjadi gulai. Kalau biasanya isi dari gulai adalah ayam atau kambing, ada satu restoran yang menyajikan gulai menggunakan kepala ikan. Restaran ini terkenal dengan nama Gulai Kepala Ikan Mas Agus.
Baca Juga > Cara Membuat Tahu Kentucky Crispy Gurih & Renyah
> Resep Membuat Ayam Rica Rica Khas Manado
> Cara Membuat Daging Sapi Lada Hitam Lezat dan Nikmat
> Resep Membuat Masakan Ayam Fillet Suas Mangga
Menu utama restoran ini adalah gulai kepala ikan kakap dengan beberapa variasi. Di antaranya, gulai kepala ikan sambal padang dan sup tom yam kepala ikan kakap. Restoran ini juga menyediakan aneka menu minuman tradisional, seperti jahe hangat, beras kencur, dan gula asem. Untuk harga tidak perlu khawatir karena harganya sangat terjangkau. Harga makanan dan minuman di rumah makan ini mulai Rp 3.000 – Rp 15.000 per porsi.
Baca Juga > Cara Membuat Sate Maranggi Khas Purwakarta
> Resep Rendang Daging Sapi Khas Padang
> Resep Membuat Perkedel Tahu Pedas
> Resep Mie Goreng Aceh Spesial Enak dan Lezat
Berdiri sejak tahun 2009, Gulai Kepala Ikan Mas Agus berdiri sejak tahun 2009 di Solo (Surakarta), Jawa Tengah. Saat ini sudah tersebar di 35 gerai Gulai Kepala Ikan Mas Agus diantaranya di Solo, Yogyakarta, Sukoharjo, Sulawesi, dan Kalimantan.
> Resep Mie Goreng Aceh Spesial Enak dan Lezat
Berdiri sejak tahun 2009, Gulai Kepala Ikan Mas Agus berdiri sejak tahun 2009 di Solo (Surakarta), Jawa Tengah. Saat ini sudah tersebar di 35 gerai Gulai Kepala Ikan Mas Agus diantaranya di Solo, Yogyakarta, Sukoharjo, Sulawesi, dan Kalimantan.
Anda juga dapat membuat sendiri gulai kepala ikan ala Gulai kepala ikan Mas Agus. Berikut ini kami coba bagikan resepnya. Selamat mencoba.
Resep Gulai Kepala Ikan Mas Agus
Bahan-Bahan – Resep Gulai Kepala Ikan Mas Agus
- 500 gr ikan kakap segar, bersihkan
- 1 bh jeruk nipis, ambil air
- santan secukupnya
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar jeruk
- 1 batang serai, ambil bagian putihnya, memarkan
- Garam, gula secukupnya
- 8 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 3 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 4 cm lengkuas
- 1 sdt garam
- Lumuri ikan dengan sari jeruk nipis, biarkan meresap selama 30 menit, tiriskan.
- Didihkan air bersama dengan bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai, asam kandis sambil sesekali diaduk.
- Tambahkan santan sedikit saja. Berbeda dengan gulai kepala ikan pada umumya (masakan Padang misalnya), gulai kepala ikan mas agus hanya menggunakan sedikit santan sehingga kuahnya encer.
- Masukkan ikan, masak hingga matang. Beri garam, gula. Masak hingga kuah mengental, angkat.
- Hidangkan.
Demikian resep gulai kepala ikan mas agus yang lezat dan nikmat. Semoga resep gulai kepala ikan mas agus ini dapat bermanfaat bagi Anda para pecinta kuliner yang sedang mencari resep gulai kepala ikan mas agus.
Selain resep gulai kepala ikan mas agus, Anda juga dapat melihat daftar resep masakan lengkap yang lainnya di Daftar Resep Masakan.
Rangkuman Resep Gulai Kepala Ikan Mas Agus:
Kandungan Gizi :
- Kalori : 300 Kalori
- Lemak : 20 gram
- Protein : 20 gram
- Kolesterol: 10 mg
Waktu memasak :1 Jam
Total Memasak :2 Jam
Porsi : 2 porsi
Nilai 4.5 dari 46 pembaca
Resep Sushi ini ditulis oleh Ang Zaenal Alfian